Indonesia memiliki banyak provinsi dan banyak pulau. Dengan adanya banyak provinsi, maka akan banyak juga kebudayaan yang muncul dari tiap-tipa provinsi. Kebudayaan tersebut pasti berbeda di setiap provinsinya.
Indonesia di kenal sebagai salah satu Negara yang memiliki beraneka ragam kebudayaan, diantaranya batik, wayang golek, reog ponorogo, taian-tarian, macam-macam kerajinan tangan, dll.
Meskipun belakangan ini banyak diantara kebudayaan tersebut diakui oleh Negara lain. Namun itu tidak membuat kebudayaan Indonesia tersebut menjadi hilang. Bahkan batik yang pernah diakui oleh Negara lain sekarang sudah diresmikan oleh PBB hak patennya bahwa batik adalah kebudayaan asli Indonesia.
Sebagai masyarakat Indonesia, kita harus bersama-sama mwnjaga dan melestarikan kebudayaan-kebudayaan milik Indonesia, agar tidak ada lagi kebudayaan yang diakui oleh Negara lain.
Sabtu, 24 Oktober 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar